AL-FITYAN SCHOOL ACEH
==================
Nama Kegiatan : Seminar Fiqh Thaharah
Unit : Markaz Tahfizh Al-Fityan School Aceh
Hari/Tanggal : Senin, 16 Januari 2022
Peserta : Semua Santri Markaz Tahfizh
Seminar Fiqh Thaharah adalah kegiatan yang penting dan sangat dibutuhkah setiap orang. Seminar Fiqh Thaharah berfokus pada materi haid dan istihadhah. Dengan adanya seminar ini diharapkan dapat menambahkan pemahaman dan pengalaman santri markaz tahfizh dalam kehidupan sehari-hari.
Seminar fiqh ini dibuka dengan kata sambutan yang disampaikan oleh kepala Markaz Tahfizh Ustadzah Sumarni, S.Pd. Pemateri Seminar fiqh thaharah ini disampaikan oleh Ustadzah Yasmin Thahira, Lc. M.Ag yang merupakan Sekretaris Divisi Muslimah IKAT (Ikatan Alumni Timur Tengah) Aceh. Pemateri fiqh thaharah ini yang biasa di sapa dengan Ustadzah Yasmin yang merupakan alumni Al Azhar Mesir mengupas tuntas tentang haid dan istihadhah.
Alhamdulillah seminar ini berjalan dengan baik dan sukses.