Risalah 4 : Ramadhan Bulan Kemenangan

Bulan suci ramadhan hadir setiap tahun, agar semua muslim memperbaharui keimanannya, memperbanyak ibadah dan amal sholeh,  berinteraksi dengan Al-Qur’an dengan semangat keimanan yang menggebu-gebu. Sebagaimana bulan suci ramadhan merupakan bulan Al-Qur’an, ramadhan juga bulan penuh sejarah kegemilangan umat Islam yang ditulis sepanjang perjalanan sejarah manusia dengan tinta emas ; kemuliaan,...

Risalah 2 : Peristiwa Isra’ dan Mi’raj : Hikmah dan Pelajaran

Setelah lebih dari delapan tahun, umat Islam dan Rasulullah Saw melalui berbagai cobaan dan ujian yang bertubi-tubi, Allah Swt berkehendak untuk memberikan suatu hal sebagai pemulian dan penghargaan bagi umat melalui Rasulnya. Peristiwa isra’ dan mi’raj hadir menghapus berbagai bentuk kegundahan dan keperihan. Peristiwa ini memberikan Nabi Saw cakrawala duniawi...