GOWA, 15 Januari 2026 – Suasana khidmat dan penuh hikmah menyelimuti Masjid Pondok Pesantren Modern (PPM) Al-Fityan Gowa dalam Peringatan Isra' Mi'raj Nabi Muhammad SAW 1447 Hijriah, Kamis (15/1/2026). Kegiatan yang diikuti seluruh civitas akademika pesantren ini menjadi momentum berharga untuk menggali keteladanan, memperdalam iman, dan merefleksikan makna perjalanan spiritual Rasulullah...
Tingkatkan Kompetensi Pengajar, PPM Al-Fityan Gowa Gelar Pelatihan Bahasa Arab
GOWA, 10 Januari 2026 — Pondok Pesantren Modern (PPM) Al-Fityan Gowa mengadakan Pelatihan Bahasa Arab bagi para musrif, guru Bahasa Arab, dan guru Pendidikan Agama Islam (PAI). Kegiatan yang diselenggarakan di Aula Mini ini bertujuan meningkatkan kompetensi kebahasaan dan metodologi pengajaran para pendidik, guna menciptakan lingkungan pembelajaran yang lebih efektif...
Resmikan Gedung Pendidikan dan Asrama Tahap II, PPM Al-Fityan Gowa Perkuat Komitmen Cetak Generasi Unggul Bersama Kuwait
Gowa, 6 Desember 2025 – Pondok Pesantren Modern (PPM) Al-Fityan Gowa mengukuhkan komitmennya dalam pengembangan pendidikan berkualitas dengan meresmikan tahap kedua pembangunan gedung pendidikan dan asrama santri, Jumat (5/12/2025). Peresmian yang menjadi tonggak kemajuan infrastruktur pesantren ini dihadiri langsung oleh Duta Besar Kuwait untuk Republik Indonesia, Khalid Jasim Al-Yaseen, beserta sejumlah...
